CARI

Rabu, 23 Mei 2012

CARA MEMBUAT RECENT POST

1.Log in ke blogger.
2.Klik Rancangan » edit HTML » tambah gadget/ add widget » HTML/Java Script.
3.Pastekan kode di bawah ini pada kolom yang sudah disediakan.


<script style="text/javascript" src="http://bdigg.googlecode.com/files/recentcomment.js">
</script><script style="text/javascript">var numcomments = 5;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script> <script src="http://yuudi.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>

 Keterangan :
  • Yang berwarna biru adalah Url blog saya silahkan anda ganti dengan url blog anda.
  • Kode yang berwarna merah adalah jumlah recent comment yang ditampilkan, anda bisa menggantinya sesuai keinginan anda.
4.Klik simpan.
Selesailah tutorial singkat tentang Cara Membuat Recent Comment. bagaimana, mudah bukan? Mudah-mudahan postingan ini bisa bermanfaat bagi anda.
Description: CARA MEMBUAT RECENT POST Rating: 4.5 Reviewer: SEHATKAN INDONESIA MULAI DARI PROMOSI KESEHATAN - ItemReviewed: CARA MEMBUAT RECENT POST

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DAFTAR ISI

BACA JUGA